Apakah pendidikan itu???
Pendidikan adalah : usaha menolong seseorang/masyarakat untuk melaksanakan
dan menyelesaikan jenjang pendidikannya, agar bisa mandiri, akil-baliq, dan
bertanggung jawab secara susila
Dan apakah tujuan pendidikan itu???
• Tujuan
Pendidikan yaitu untuk :
Pendewasaan diri, dengan ciri-cirinya yaitu : kematangan berpikir, kematangan emosional, memiliki harga diri, sikap dan tingkah laku yang dapat diteladani serta kemampuan pengevaluasian diri.
Pendewasaan diri, dengan ciri-cirinya yaitu : kematangan berpikir, kematangan emosional, memiliki harga diri, sikap dan tingkah laku yang dapat diteladani serta kemampuan pengevaluasian diri.
Lalu apa Manfaat sebuah pendidikan bagi kita???
• Menjadi
Manusia yang Lebih Baik dan Berkarakter
• Membantu
dalam Kemajuan Suatu Bangsa
• Memberikan
Pengetahuan
• Memberikan
Pencerahan dalam Kehidupan
• untuk
Karir atau Pekerjaan
Dan bagaimana dengan seseorang yang pendidikan nya
terputus???
apakah tidak
dapat merasakan beberapa manfaat pendidikan itu…?
Bagaimana
solusi nya?
Kejar paket c
• APA
SIH PAKET C ITU?
Paket c adalah Program
Pendidikan Nonformal sebagai alternatif dari Dinas Pendidikan yang
diperuntukkan bagi Siswa Siswi yang putus sekolah atau Yang dulunya
Tidak sempat menikmati Pendidikan Formal SMA.
karena
seperti Sibuk kerja, Wiraswasta, Olahragawan, Artis Muda dan Siswa yang tidak
bisa berkonsentrasi di keramaian sekolah alias senang belajar mandiri (home
schooling).
Lalu bagaimana yang tidak memiliki ijazah sama sekali???
Kejar
paket itu tidak hanya paket C,
Bagi
yang tidak memiliki ijazah sama sekali dapat mengikuti kejar paket A, yang di
sama kan dengan Sekolah dasar (SD).
dan
paket B setara dengan Sekolah menengah pertama (SMP).
Apa manfaat yang saya peroleh jika mengikuti kejar paket
B atau C itu???
Jika
paket B :
• Ijazah Paket B dapat dipergunakan untuk
melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi yaitu SMA, SMK atau MA baik
Negeri maupun Swasta.
• Bisa
Juga untuk melanjutkan ke program Paket C setara SMA.
•
Menambah Rasa Percaya Diri karena bisa melanjutkan sekolah lagi.
Manfaat paket C
jika
paket C :
• Ijazah
Paket C setara dengan Ijazah SMA yang dapat dipergunakan untuk Kuliah di dalam
dan luar negeri.
• Ijazah
Paket C dapat juga dipergunakan untuk Melamar Kerja.
• Untuk
Pegawai Negeri Sipil (PNS) dan Pegawai Swasta, TNI dan Polri yang telah bekerja
dengan bermodalkan Ijazah SMP, dengan mendapatkan Ijazah Paket C dapat menjadi
syarat pelengkap untuk menyesuaian golongan jabatan.
• Bagi
yang berminat untuk mengikuti seleksi masuk TNI dan POLRI, saat ini telah bisa
menggunakan Ijazah Paket C.
• Juga
bagi yang ingin mengikuti seleksi PNS dapat menggunakan Ijazah Paket C
Lalu Bagaimana Jika saat ini saya bekerja???
• Apakah
saya tidak dapat mengikuti kejar paket itu?
• dan
bagaimana saya mengatur waktu nya?
Kemudahan kejar paket
• Bagi
yang telah bekerja dan ingin mengikuti kejar paket A, B atau C, tidak usah
khawatir akan terganggu atau tersita waktu untuk bekerja kita, karena banyak
penyelenggara kejar paket yang mengadakan pembelajaran di luar jam kerja,
seperti di malam hari setelah jam kerja misalnya.
Waktu tempuh pendidikan pun tidak seperti
sekolah formal pada umumnya yang harus menunggu 3 tahun untuk mengikuti ujian
dan lulus, namun dengan metode pembelajaran yang intensif dan efisiensif,
pendidikan kejar paket dapat ditempuh dengan waktu yang relative lebih singkat.
Bagaimana dengan administrasi nya???
Kejar
paket di peruntukan bagi seseorang yang putus sekolah karena beberapa faktor,
dan kebanyakan faktor tesebut karna perekonomian,Oleh sebab itu ada dua metode
pembayaran.
Pertama:
melalui APBN/APBD
kedua : swadaya
Bagaimana dengan administrasi nya???
• APBN/APBD
: adalah metode pembayaran yang merupakan bantuan dari pemerintah dimana
seluruh biaya administrasi ditanggung oleh pemerintah.
Kelebihan
APBN/APBD : yaitu meringankan biaya yang seharusnya di keluarkan oleh
masyarakat.
Kelemahan
APBD/APBN : yaitu bantuan biaya tersebut membutuhkan waktu yang cukup
lama.
Dan
adapun bantuan tersebut tidak sesuai dengan yang kita ajukan.
• Swadaya:
dimana biaya penyelenggaraan paket ditanggung berdasarkan mufakat yang telah
dimusyawarahkan antara pihak PKBM dan MASYARAKAT.
Kelebihan
swadaya : yaitu biaya administrasi tidak harus menunggu lama,
karena di sesuaikan dengan musyawarah antar masyarakat.
Kelemahan
swadaya : yaitu biaya yang di keluarkan merupakan biaya pribadi.
Bidang study yang di UN kan kejar paket B setara SMP
• PKN
• Bahasa
indonesia
• Bahasa
inggris
• Matematika
• IPA
terpadu
• IPS
terpadu
Bidang study yang di UN kan kejar paket c setara SMA
• PKN
• Bahasa
indonesia
• Bahasa
inggris
• Matematika
• Sejarah
• Ekonomi
• Sosiologi
• Geografi
Syarat mengikuti kejar paket B
• Mengisi
formulir pendaftaran.
• Rapor
.
• Foto
copy ijazah terakhir yang telah di legalisir (jika pendidikan SD setara paket A
telah selesai) sebanyak 5 lembar.
• Pas
foto 2 x 3 (3 lembar).
• Dan
3 x 4 (7 lembar) background merah pakai kemeja putih.
Syarat mengikuti kejar paket c
• Mengisi
formulir pendaftaran
• Menyerahkan
5 lembar foto copy ijazah SMP
• Pas
foto 2 x 3 (3 lembar)
• Pas
foto 3 x 4 (7 lembar) back ground merah pakai kemeja putih.
Waktu pelaksanaan kegiatan belajar mengajar
• Dalam
satu minggu 3X pertemuan, dan di tambah 1X keterampilan.
• Waktu
pelaksanaan di tentukan musyawarah.
0 komentar:
Post a Comment